Tiba di Lanud Hasanudin, Jenasah George Toisutta Disambut Upacara Militer

MANIFESTO.com, MAKASSAR — Jenasah mantan Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI (Purn) George Toisutta tiba di Lanud Hasanudin sekitar pukul 16.50 WITA, Rabu 12 Juni 2019.

Jenasah Jendral TNI (Purn) George Toisutta berangkat dari Lanud Halim Perdana Kusuma Jakarta menggunakan Pesawat Hercules C130 sekitar pukul 14.10 WIB. Jenasah Jenderal itu disambut dengan upacara kemiliteran.

Bacaan Lainnya

Selanjutnya, Almarhum akan dimakamkan di TPU Dadi, Makassar.

Mantan Panglima Kostrad itu meninggal dunia akibat kanker usus sekitar pukul 05.25 WIB, Rabu 12 Juni 2019 di RSPAD Gatot Subroto.

Editor: Azhar

 

Pos terkait